San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Investasi Kuartal 1 Serap 327 Ribu Tenaga Kerja

Kabarinews -  Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mempublikasikan angka realisasi investasi triwulan pertama (periode Januari-Maret) tahun 2016 tercatat sebesar Rp 146,5 triliun, meningkat 17,6% dari periode yang sama tahun sebelumnya sebesar Rp 124,6 triliun. Realisasi investasi tersebut menyerap 327 ribu tenaga kerja. Kepala BKPM Franky Sibarani menyampaikan bahwa capaian realisasi investasi triwulan pertama tersebut memberikan harapan untuk dapat mencapai target realisasi investasi tahun...

Read more

Kemdikbud Ajak Orangtua Peduli Permainan Game Sesuai Tingkat Usia Anak

KabariNews -  Permainan di layar elektronik seperti Game Online atau Play Station jika  penggunaan dan penerapannya tepat dapat memberikan dampak positif pada anak, bahkan dapat dirancang khusus sebagai media pembelajaran yang efektif bagi perkembangan kognitif, motorik maupun sosial-emosional. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan menyatakan ada studi yang menyebutkan bahwa anak yang terbiasa main game yang sesuai umurnya, ternyata mereka pengambil keputusan yang cepat d...

Read more

Kota Vertikal, Solusi Hadapi Lonjakan Populasi

KabariNews -  Membludaknya jumlah populasi di sebuah negara tentu menimbulkan berbagai macam masalah, salah satunya adalah meningkatnya kebutuhan hunian. Menanggapi hal ini, sekarang banyak ilmuwan dan arsitek yang berusaha membuat terobosan baru dengan membuat konsep kota vertikal, atau kota yang dibuat sejumlah bangunan tinggi dengan ratusan lantai. Kali ini, portal global Lamudi akan mengamati kosep kota vertikal ini, dan apakah benar konsep ini merupakan solusi terbaik untuk menanggulangi ma...

Read more

Top 10 Berita Minggu Keempat April 2016

Twitter resmi menyambut tiga ikon budaya dari Yogyakarta melalui akun @candiborobudur, @candiprambanan dan @kratonjogja. Ketiganya menjadi ikon budaya pertama di Indonesia yang memiliki akun twitter terverifikasi, dimana biasanya verivikasi diberi kepada tokoh-tokoh masyarakat tertentu. “Kami bangga dapat membantu mengangkat nama @candiborobudur, @candiprambanan dan @kratonjogja di mata dunia, sekaligus untuk mempromosikan keindahan alam Yogyakarta” kata Roy Simangunsong, Country Business Hea...

Read more

Cara Unik Fauzi Baim Memperingati Hari Buku Sedunia

KabariNews - Sebelum meneruskan membaca, Kabari mengajak untuk mengingat kembali Fauzi Baim, seorang penjual jamu keliling warga Jl. Sukorejo RT 9 RW 3, Kelurahan Sukorejo, Kecamatan Buduran, Sidoarjo, Jawa Timur. Kisah inspirasi Baim menjalankan perpusatakaan keliling gratis dapat dibaca di Kabari (Baca : Kisah Seorang Penjual Jamu yang Turut Mencerdaskan Bangsa). Muhamad Fauzi (34) alias Fauzi Baim atau yang akrab disapa Baim melakukan cara unik dalam memperingati Hari Buku sedunia yang ditet...

Read more

Setelah 14 Tahun, Sekuel AADC2 Dirilis

KabariNews - Penantian yang cukup panjang 14 tahun, akhirnya pecinta film nasional dapat kembali menyaksikan adu peran Cinta dan Rangga. Film AADC pernah merajai film Tanah Air pada tahun 2002. Selain jadi film paling laris  film AADC sempat disebut-sebut sebagai film yang membangkitkan kembali gairah film nasional. Setelah mendapat banyak permintaan dari berbagai pihak dengan berbagai pertimbangan, rumah produksi Miles Films akhirnya setuju membuat sekuel AADC 2. Melanjutkan dari kisah film te...

Read more

Parade Gading Nite Carnival 2016

Kabari News - Gading Nite Carnival merupakan rangkaian kegiatan yang mengawali  Jakarta Fashion Food Festival (JFFF)  2016, mengusung tema Negeri Impian yang menggambarkan suasana damai, tenang, serta penuh kebahagiaan di dalamnya yang menjadi impian dari sebagian besar umat manusia. Diikuti hampir 400 orang penari berkostum serta sederet mobil hias.

Read more

Menengok Kegiatan Konsulat Jenderal Amerika Serikat Di Surabaya

KabariNews -  Dalam Rangka mempererat persahabatan Indonesia-Amerika Serikat dan memperingati hari Kartini, Konsulat Jenderal Amerika Serikat di Surabaya mengadakan lomba lari “Empowerun 5k”. Peserta wanita pelajar Sekolah Menengah Atas atau sederajat se-Surabaya yang berlangsung pada hari, Minggu (24/04), dengan menempuh jarak 5 kilometer.  Start dan finish  di Konsulat Jenderal Amerika Serikat.

Read more