KabariNews – Bagi pengusaha kecil atau menengah, menembus pasar global tentu bukan hal mudah karena memiliki keterbatasan modal dan kapasitas produksi.

Melihat hal tersebut, Atase Perdagangan KBRI  Washington DC, Reza Pahlevi menawarkan tiga bantuan kepada para pelaku usaha kecil dan menengah (UKM) yang ingin mengekspor hasil karyanya ke kancah internasional khususnya Amerika Serikat.

Untuk melihat artikel selengkapnya Klik http://ExtraUang.com/388