Dengan ilmu tenaga dalam yang dialirkan melalui jari-jari tangannya, Jazuli (44) bisa meringankan penyakit pasiennya. Metode penyembuhan ini terbilang unik, dengan bantuan energi alam, Jazuli mengalirkan energi listrik ke tubuh pasien. Secara prinsip,terapi listrik merupakan pemindahan energi listrik ke dalam tubuh si penderita dan di keluarkan melalui jari-jari untuk menyentuh simpul-simpul saraf,dan mendorong aliran darah yang terhambat oleh endapan kotoran sehingga menjadi lancar. Terap...
Read more