Untuk pertama kalinya penyanyi cantik asal Amerika Serikat, Katy Pery akan menggelar konser di Indonesia yang bertajuk ‘California Dreams’ pada Januari 2012 mendatang. Konser direncanakan akan digelar di Sentul Internasional Convention Center pada 19 Januari 2012. Sambutan untuk penyanyi berbakat itu tidak tanggung-tanggung, penjualan tiketnya saja bisa langsung ludes dalam waktu delapan jam. “Animonya besar sekali. Tiket sudah terjual hingga 7.500 tiket dan itu habis hanya dalam kurun...
Read more