San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Menilik Potensi Properti di Jakarta Utara

Kawasan Jakarta Utara seolah tiada henti berkembang. Adanya fasilitas umum dan infrastruktur di kawasan tersebut dipercaya dapat mendorong bisnis properti di sana.   Menurut pengamat properti David Cornelis, properti di Jakarta Utara memiliki potensi yang sangat menarik karena didukung dengan banyaknya infrastruktur, seperti adanya akses menuju kawasan pelabuhan Tanjung Priok, serta Bandara Halim Perdana Kusumah. Daerah ini juga memiliki pusat bisnis pada daerah Kelapa Gading dan Sunter yan...

Read more

Ingin Lihat Taman Sakura di Jakarta? Datang ke Apartemen ini!

Siapa yang tidak mengenal bunga sakura? Kecantikan bunga khas Negeri Matahari Terbit tersebut memang selalu memukau siapa saja, di Jepang setiap musim semi banyak masyarakat lokal dan turis mancanegara yang datang berbondong-bondong melihat keindahan bunga sakura yang bermekaran. Bagi Anda yang ingin melihat indahnya bunga sakura, sebenarnya tidak perlu pergi jauh ke Jepang, karena di Jakarta sendiri ada apartemen yang menyediakan area taman sakura yang tidak kalah bagus dan instagramable dari ...

Read more

Orang Lebih Suka Cari Rumah Saat Waktu Bekerja

Siapa yang bilang waktu bekerja merupakan moment yang tidak boleh diganggu. Karena faktanya, ternyata banyak para pekerja yang memanfaatkan waktu bekerjanya justru untuk melakukan hal-hal lain, salah satu untuk mencari rumah.    Berdasarkan traffic pengunjung portal properti Lamudi.co.id, ternyata waktu favorit masyarakat mencari rumah adalah saat di hari kerja, yakni pada hari Selasa hingga Kamis mulai pukul 10.00 pagi sampai 14.00 siang.  “Setiap waktu berkerja, portal properti kami selalu me...

Read more

Anak Muda di Jakarta Lebih Suka Sewa daripada Beli Apartemen

Anak muda di Jakarta lebih suka menyewa apartemen daripada membeli, kesimpulan tersebut didapatkan dari hasil survei yang dilakukan oleh portal properti Lamudi.co.id.  Dari 100 responden yang ditanyakan, ternyata 82 orang lebih memilih untuk menyewa apartemen, sementara sisanya yakni 18 orang berminat untuk membeli. Hasil ini juga sejalan dengan jumlah pencarian dalam website Lamudi, dimana setiap bulannya ada  2.900 orang yang mencari informasi tentang sewa apartemen di Jakarta sementara untuk...

Read more

Damai Putra Group Kembangkan Kawasan dengan Konsep dan Produk Baru

Masuki semester kedua 2019, Damai Putra Group optimistis mengembangkan kawasan dengan konsep dan produk baru untuk memenuhi kebutuhan masyarakat dalam hunian dan investasi. Salah satu kawasan yang terus dikembangkan adalah Kota Harapan Indah, di timur Jakarta seluas 2200 hektare.  Saat ini, fokus pengembangan adalah di distrik 2 Kota Harapan Indah. Adapun konsep yang diusung adalah “Experience the Sounds of Nature”, dengan memadukan natural elements, living things, flora dan fauna, dalam memban...

Read more

4 Lokasi Hunian Mewah yang Ingin Dibeli Konglomerat di Jakarta

Pemberlakuan aturan baru tentang pajak hunian mewah yang tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan Nomor 92/PMK.03/2019, digadang-gadang dapat memberikan angin segar terhadap penjualan properti khususnya di segmen atas. Aturan baru tersebut merevisi harga ambang rumah mewah dari Rp 20 miliar menjadi 30 Miliar per unit. Kemudian juga menurunkan tarif untuk pajak barang mewah dari 5% menjadi 1%.     Berbicara mengenai rumah mewah, lantas dimanakah di Jakarta ini kawasan yang paling banyak dicari ...

Read more

Bisnis Semakin Meningkat, Portal Properti Ini Resmikan Kantor Baru

Portal properti Lamudi.co.id, sebagai ‘Teman Terpercaya Cari Properti’ secara resmi membuka kantor baru mereka, Kamis (16/05/2019) di GoWork Pacific Place, Jalan Jenderal Sudirman No. 52-53, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Industri properti di Indonesia mengalami pasang surut dalam beberapa tahun terakhir, sehingga pelaku usaha diharapkan mampu lebih jeli melihat peluang pasar yang ada. Hal inilah yang tengah dilakukan oleh Lamudi.co.id sebagai portal pencarian properti di Indonesia. Demi m...

Read more

Minat Warga Asing Membeli Properti di Indonesia Meningkat

Minat warga asing untuk membeli properti di Indonesia meningkat, kesimpulan tersebut didapatkan berdasarkan jumlah orang yang mencari properti melalui portal properti Lamudi.co.id. Sepanjang tahun 2018 menunjukkan jumlah pencarian properti dari negara lain ke Indonesia meningkat sebanyak 15% jika dibandingkan tahun 2017. Warga negara asing yang paling banyak mencari properti di Indonesia berasal dari Malaysia, Singapura dan Australia, mayoritas WNA mencari informasi properti di kawasan Jaka...

Read more
Loading