Indonesia terdiri dari berbagai suku bangsa dengan ragam budayanya masing-masing. Salah satunya tercermin dari tradisi unik pernikahan suku Osing di Banyuwangi, yang merupakan keturunan dari Kerajaan Majalahit. Pada akhir masa kekuasaan Majapahit sekitar 1478 M, sejarah suku Osing atau disebut Using itu bermula. Sisa laskar Majapahit ketika itu mengungsi ke Bali, lereng Gunung Bromo (Suku Tengger) dan menjadi Suku Osing di Blambangan. Mereka mewarisi budaya Majapahit yang berbeda dari...
Read more