Bibir sehat, halus dan merona semakin menyempurnakan senyum manis Anda. Agar bibir semakin cantik, banyak wanita memilih untuk menambahkan lipstik agar bibirnya terlihat lebih segar merona. Tapi tahukah Anda lipstik juga menjadi salah satu faktor yang bisa membuat bibir Anda jadi hitam dan pecah-pecah. Sebagai contoh, lihat orang yang terbiasa menggunakan lipstik, dan coba perhatikan saat ia sedang tidak memakai lipstik, bibirnya akan terlihat pucat dan menghitam. Untuk me...
Read more