KabariNews – Kegemukan atau Obesitas adalah suatu kondisi kesehatan seseorang yang mengalami kelebihan lemak tubuh. Obesitas merupakan faktor yang dapat meningkatkan berbagai penyakit metabolisme, terutama penyakit jantung, diabetes tipe 2, kesulitan bernapas selama tidur, jenis kanker tertentu, dan osteoarthritis.

Secara prinsip, obesitas disebabkan oleh kelebihan asupan energi makanan dan kurangnya aktivitas fisik. Selain itu didukung oleh faktor genetik, endokrin, obat-obatan, serta faktor kejiwaan.

Untuk melihat artikel selengkapnya Klik http://HidupSehatMedia.com/284