KabariNews – Masyarakat dunia mengalami kecemasan dengan mewabahnya penyakit ebola. Anda perlu mengetahui gejala dan cara mencegah penyakit mematikan ini.

Penyakit yang telah membunuh hampir 4 ribu jiwa, serta telah menginfeksi lebih dari puluhan ribu penduduk dunia dalam waktu yang begitu cepat dan sedang melanda Afrika bagian Barat. Demikian pula masyarakat Amerika Serikat, semakin cemas, dengan ditemukannya kasus Ebola pertama yang didiagnosis di Amerika Serikat, setelah seseorang baru pulang setelah bepergian ke Liberia.

Untuk melihat artikel selengkapnya Klik http://HidupSehatMedia.com/477