Kedubes AS di Jakarta mendukung penuh program undian Diversity Visa (DV) 2010 karena merupakan kebijakan nasional pemerintah AS, demikian ungkap Stafford Ward, Wakil Atase Pers, Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jakarta. Untuk itu, Kedubes AS menggelar berbagai acara guna mendukung suksesnya pelaksanaan undian DV 2010.Salah satunya adalah menggelar “Thunder Ride” Mabua Harley Davidson di X2, Plaza Semanggi, pekan kemarin. Dalam acara ini, Kedubes AS bekerja sama dengan Harley Davidson, me...
Read more