Jakarta, KabariNews.com - Badan pembangunan internasional Amerika Serikat atau United States Agency for International Development (USAID) mengucurkan dana sekitar 17 juta dollar AS, guna membantu pemerintah Indonesia dalam memperbaiki manajemen ekosistem laut di Indonesia.Seperti diketahui, Indonesia memiliki biota ekosistem laut yang terbesar di dunia, namun saat ini kondisinya sangat mengkhawatirkan akibat perubahan iklim dan penangkapan ikan yang berlebihan.Berdasarkan siaran pers Kedutaan Be...
Read more