San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Buah, Camilan Sehat dan Tameng Diri dari Kanker

KabariNews - Memasuki tahun baru, orang ramai membulatkan resolusi dirinya. Tak sedikit yang ingin beroleh tubuh langsing. Bagaimana mewujudkannya? Ada yang mulai rajin berolahraga dan menjaga pola makan. Tapi bila masih sulit untuk memulainya, mulailah mengurangi gorengan atau camilan yang asin. Beralihlah ke buah saat ingin ngemil. Atau menggado sayur dan buah yang dicelup hummus bikinan sendiri. Rasakan, pencernaan lebih sehat dan badan jadi bugar. Grape Fruit Grape fruit atau kita bi...

Read more

Riasan Cantik untuk Spesial Imlek

KabariNews - Tahun baru, penampilan baru dan tentunya harus cantik. Bagaimana untuk beroleh penampilan yang cantik dan segar di hari Imlek itu? Mudah saja, ikuti tip makeup spesial berikut dari KABARI! 1. Mulailah dengan wajah yang bersih. Pertama gunakan moisturizer sebelum merias makeup. Pakai alas bedak (foundation) yang biasa Anda pakai dengan sponge atau beauty blender untuk hasil yang merata dan halus. 2. Bagi yang berjerawat atau bermasalah dengan kelopak mata yang agak hitam, conceal...

Read more

Indonesia Termasuk Penyumbang Sampah Laut Terbesar di Dunia

KabariNews - Samudra dunia tersumbat dengan puing-puing plastik, tetapi berapa polusi itu menemukan jalannya ke laut setiap tahun? Cukup untuk menempatkan setara dengan lima tas belanjaan yang penuh dengan sampah plastik pada setiap kaki (30 cm) dari garis pantai setiap bangsa di seluruh dunia. Seperti dikutip Reuters, penelitian ilmuwan yang dirilis dalam penelitian di jurnal Science pada, Kamis,(12/2), memperkirakan 8 juta ton polusi plastik lautan masuk setiap tahunnya dari pesisir 192 negar...

Read more

Eksportir & Konsumen Ingin Perdagangan Indonesia – AS Makin Bergairah

KabariNews - Pemerintah Indonesia terus mendukung aktivitas perdagangan Indonesia di pasar internasional. Berbagai kemudahan diberikan dengan memperbaiki sistem yangada. Namun, apakah kemudahan yang diberikan telah menjawab kebutuhan para pelaku pasar, para eksportir dan konsumen? KABARI mewawancarai mereka! Vey Miller, Kedaton, Daytona Beach Florida “Alhamdulilah so far so good. Mungkin karena kami menjalankan bisnis ini sebagai hobi, jadi lebih santai. Yang penting, selalu berkarya. Untu...

Read more

Tidak Sulit Mengekspor Produk ke Amerika Serikat

KabariNews - “Pencapaian ini tertinggi sepanjang sejarah,” ungkap Ni Made bangga. Dan untuk mencapai target yang lebih, Atase Perdagangan Washington DC terus intensif melakukan promosi, dengan harapan bisa mencapai target 30 miliar dollar pada akhir 2015. Perkembangan perdagangan antara Indonesia dengan Amerika Serikat dewasa ini menunjukkan peningkatan. Kepada Kabari, Atdag Washington Ni Made A Marthini mengungkapkan total perdagangan tahun 2013 mencapai 28 miliar dolar. Beberapa produk y...

Read more

Dampak Permainan Game Terhadap Perkembangan Kejiwaan

KabariNews - Hidup di era digital sekarang ini, kita tidak bisa lepas dari teknologi informasi dan komunikasi yang begitu canggih. Internet dan telepon seluler (smart phone) saja telah memudahkan aktivitas kita sehari-hari. Namun, seperti halnya dua mata pisau, teknologi canggih tersebut juga memiliki sisi yang bisa menjadi negatif, terutama bila kita luput menyiasati jerat video game atau internet game. Lindungi keluarga kita sekarang juga! Banyak manfaat positif yang dapat dipetik dari ...

Read more

Chris Lie, Komikus Dunia Bangkitkan Komik Indonesia

KabariNews - Chris Lie, satu-satunya orang Indonesia yang menembus industri komik mainstream di Amerika. Prihatin akan keberadaan komik di Tanah Air, kini ia kembali ke Indonesia, menularkan semangat berkreasi untuk membangkitkan komik nasional. Bagi penggemar komik, nama Chris Lie pasti tidak asing lagi di telinga. Pria asal Solo ini memang sudah mencatatkan namanya di beberapa kreasi komik dunia, di antaranya Komik GI Joe, Transformers, Drafted. Beberapa karyanya yang lain adalah menciptaka...

Read more

Kedaton, Promosikan Kain-kain Nusantara di Amerika

KabariNews - Melalui Kedaton, Vey dan Putri meluncurkan misinya, memperkenalkan budaya dan karya seni Indonesia ke Amerika, serta membangkitkan semangat para pengrajin Indonesia untuk terus berkarya. Jauh di Negeri Paman Sam tak membuat dua sahabat ini lupa akan kebudayaan Indonesia. Justru sebaliknya, empunya nama lengkap Vey Miller dan Kusumo Putri ini lantar gencar mempromosikan kain tradisional Indonesia. Caranya? Dengan mendirikan bisnis pakaian dan aneka pernik tradisional Indonesia di ...

Read more