Kelahiran yang sangat dinantikan ternyata berakhir dengan
duka, Kamis (12/11), Lun Ntuu melahirkan bayi berkepala dua dengan jenis
kelamin perempuan.

Bayi malang
itu memiliki organ tubuh normal namun bekepala dua. Persalinan dibantu oleh seorang bidan desa, tapi langsung
dirujuk ke rumah sakit setelah melihat keanehan pada bayi yang dilahirkan tidak
normal.

Proses persalinan sempat membuat dokter kesulitan, karena sebelum
dioperasi kepala bayi sudah keluar. Demi keselamatan ibu, dokter melakukan kramiotomi
atau mengeluarkan isi kepala bayi yang beresiko bayi tidak selamat.

Bayi Lun tidak bisa diselamatkan, dan kini Lun pun tengah
menjalani perawatan intensif karena pendaran hebat pasca melahirkan.

Untuk share artikel ini klik www.KabariNews.com/?34046

Untuk melihat Berita Indonesia / Kesehatan lainnya, Klik disini

Klik disini untuk Forum Tanya Jawab

Mohon beri nilai dan komentar di bawah artikel ini

____________________________________________________

Supported by :