KabariNews – Frans Tshai seorang aktivis yang memiliki pengalaman politik di era tahun empat puluhan tak lepas dari  perkembangan sejarah Indonesia. Semangat perjuangannya masih melekat pada diri pria yang usianya sudah paruh baya.

Diceritakan oleh Frans, pada tahun 1964, ia pernah bertemu orang penting dalam rombongan Presiden pertama Soekarno, ketika bung Karno hendak berobat ke Wina, Austria.

Untuk melihat artikel selengkapnya Klik http://aksisolidaritas.com/482