KabariNews - Perkembangan teknologi saat ini kembali ke era tradisional, yaitu mengembangkan budaya percakapan dan interaksi antarmanusia. Misalnya, perkembangan media sosial seperti facebook, twitter, instagram, path, linkeln, google+, dll. Di media tersebut, pengguna bisa dengan leluasa berinteraksi dengan siapa saja dan dimana saja. Bahkan berbagai institusi jasa seperti transportasi turut membuat media sosial untuk berjejaring dan berdiskusi seperti forum tentang travelling. “Hakikat manusi...
Read more