Memasuki musim kemarau, udara makin hari semakin panas, terlebih pada Ramadhan tahun ini yang bertepatan dengan musim kamarau. Menghidupkan AC (Air Conditioner) atau pendingin udara merupakan salah satu solusi mudah untuk menghadapi situasi tersebut, tapi sayangnya tidak semua orang bisa melakukannya. Pada beberapa kalangan masyarakat, pemakaian AC mulai dikurangi, alasannya pun macam-macam, antara lain mengurangi biaya listrik yang kian melonjak, menghemat energi, tidak punya AC dan...
Read more