San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Tarzan Ke Kota, Belajar Menggunakan Toilet Sampai Bahasa Inggris

Masih ingat si Tarzan Kota yang dimainkan Alm. Benjamin.S pada era 70-an? Kali ini 13 Entertainment & Lollipop Pictures mempersembahkan film adaptasi dari tokoh yang sama, dengan kemasan berbeda. Disutradarai oleh Reka Wijaya, film ini menceritakan tentang Ratna (Sandra Dewi), putri semata wayang seorang pengusaha dan ilmuwan kosmetik, Barkah bin Sadeli (Reza Pahlevi). Dalam membuat kosmetik, mereka selalu menggunakan tumbuh-tumbuhan yang tentu saja aman bagi para penggunany...

Read more

K-Video: "Perempuan Berkalung Sorban"

Bagaimana jika seorang perempuan memperjuangkan eksistensinya di tengah budaya yang menempatkan lelaki sebagai superior? Hanung Bramantyo berusaha menjawabnya lewat film berjudul “Perempuan Berkalung Sorban”. Film yang diangkat dari novel berjudul sama karya Abidah El Khalieqy berdurasi 2 jam 10 menit ini, seolah menjadi penanda bagi seorang Hanung. Bahwa ia mapan mengangkat tema-tema berbalut  religi seperti karya sebelumnya, “Ayat-Ayat Cinta”.Anak KyaiDikisahkan, Anissa, anak se...

Read more

K-Video: Film Catatan Si Boy Bakal Main Lagi

Di era 80’an, siapa yang tak kenal si Boy? Meski fiksi, pemuda ganteng, kaya sekaligus  soleh ini begitu digandrungi kaum muda…Anda yang mengalami masa remaja pada dekade 80’an, tentu masih ingat film “Catatan Si Boy”. Film yang mencapai box office pada masanya itu, akan kembali dirilis pada tahun 2009. Berbeda dengan film sebelumnya, film ini akan dibuat dengan versi baru. Menurut Putrama Tuta, yang akan bertindak sebagai produser, film ini bukanlah  sekuel atau remake, mela...

Read more

Gara-Gara Bola

Setelah sukses dengan film “Arisan”, “Janji Joni”, dan “Quickie Express”, Nia Dinata kembali memproduksi film dengan tema unik. Kali ini Nia mengangkat soal sepakbola. Film bergenre komedi ini terbilang unik mengingat minimnya film dengan tema olahraga.GARA-GARA BOLA! bercerita tentang dua sahabat, yakni Ahmad (Winky Wiryawan) dan Heru (Herjunot Ali) yang merupakan penggemar berat sepakbola dan tinggal di kost yang sama. Mereka penggemar berat Tim Nasional Jerman. Saat Piala Du...

Read more

Cintaku Selamanya

Film ini sempat dicekal di Indonesia lantaran judulnya cukup ekstrim, yaitu ML (Mau Lagi). Penayangannya diundur, dan judulnya diganti menjadi “Cintaku Selamanya”. Film ini bercerita tentang Wisnu, mahasiswa lugu yang sedang menyelesaikan tugas akhir berupa film dokumenter. Tema yang dipilih Wisnu, tantang pergaulan bebas di kalangan remaja.Wisnu punya dua sahabat, Mario dan Askar yang menganut kehidupan seks bebas. Sebenarnya Wisnu tidak setuju dengan kebiasaan mereka. Sebalikny...

Read more

Doa Yang Mengancam

Bagaimana jika seorang hamba mengancam Tuhan-nya?Hasilnya adalah Doa Yang Mengancam , karya Hanung Bramantyo. Film komedi satir yang memotret kemiskinan dengan gamblang ini mengisahkan seorang kuli angkut bernama Madrim (Aming) yang merasa dirinya adalah orang paling malang dan miskin di dunia. Temannya, Kadir (Ramzi), menyarankan Madrim untuk banyak berdoa dan rajin shalat. Tapi setelah ia melaksanakan saran itu, hidup Madrim tak juga kunjung membaik. Ia pun mengancam Tuhan dala...

Read more

Cinta Setaman. Banyak Cerita, Banyak Konflik

Satu lagi film bertemakan cinta dengan multi-konflik. Film Cinta Setaman, garapan Harry Dagoe Suharyadi memiliki cerita dengan konflik yang beranekaragam. Didalamnya ada 8 kisah berbeda. Ada kisah seorang anak yang bekerja keras demi mendapatkan sebotol air bersih dan sepatu roda, kisah kakak beradik penjual DVD bajakan yang berseteru karena sang adik mulai kecanduan minum kopi di kedai kopi mahal, ada juga kisah anak Pekerja Seks Komersial (PSK) yang jatuh cinta kepada guru Pendidikan Moral Pan...

Read more

iNaFFF’08 Tampilkan Puluhan Film Horror!

iNaFFF'08  yang menyajikan puluhan film bergenre thriller, horror, Sci-Fi, anime dan fantasy ini akan digelar mulai Sabtu 14-23 November di Jakarta dan 28-30 November di Bandung. Pemutaran film dilaksanakan di jaringan bioskop Blitz, seperti Blitz Megaplex Grand Indonesia, Blitz Megaplex Mall Of Indonesia, Jakarta, dan Blitz Megaplex Paris Van Java, Bandung.Selain film-film Holywood, sederet film-film laris dari berbagai negara ditampilkan, termasuk dari Norwegia, Spanyol, Inggris, Jepang, ...

Read more