Jakarta, KabariNews.com – Seniman asal Yogyakarta yang terkenal dengan suaranya yang mahir menirukan suara mantan Presiden Soeharto, Butet Kartaredjasa, mendatangi gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Jalan H.R Rasuna Said, Kuningan, Jakarta, Senin (30/05). Saat ditanya maksud dan tujuannya mendatangi lembaga antikorupsi tersebut, Butet mengaku bahwa dirinya baru saja diperiksa. “Korupsi sudah membudaya. Jadi budayawan juga harus ikut diperiksa,” ucapnya singkat. ...
Read more