Hujan deras yang mengguyur Jakarta menyebabkan sejumlah area Ibukota tergenang. Di beberapa tempat air mulai merendam rumah. Berdasarkan data BPBD DKI Jakarta hingga Senin (13/1) hampir 28 kelurahan, 72 RW, 233 RT di 18 kecamatan terendam banjir. Adapun korban terdampak berjumlah 3.742 KK atau 11.972 jiwa dan menimbulkan pengungsi 1.545 jiwa yang tersebar pada 23 lokasi pengungsian. Daerah banjir terparah berada di Cawang, Karamat Jati, Cililitan, Bidara Cina dan Kampung Melayu. Akibat ...
Read more