San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Executive Room Hotel Ibis Arcadia

KabariNews - Dalam rangka pengembangan bisnis dan memenuhi permintaan pasar, Hotel Ibis Arcadia membuat sebuah terobosan, yakni membangun kamar Executive Room.Rencananya akan dibangun sebanyak 27 unit dengan harga Rp. 495.000 /nett per malam. Sampai saat ini pembangunan telah mencapai delapan puluh persen. Beberapa kamar bahkan yang sudah bisa digunakan. Apa yang menarik dari Executive Room in i? Desainnya ! Dibanding kamar lain yang umumnya elegan, Executive Room tergolong berani dengan menawar...

Read more

Jejak Betawi Di Condet

KabariNews - Salak condet manis rasanya, beli sekaranjang dibawa sado, memang adik cantik rupanya, tapi sayang jauh jodoh. Masih banyak lagi pantun Betawi lain yang menyebut Condet dalam lariknya.Condet adalah sebuah kawasan yang berada di sebelah Timur Jakarta.Secara administratif berada di Kecamatan Kramat Jati yang terdiri dari tujuh kelurahan. Namun hanya empat yang biasa disebut kawasan Condet,yakni Cililitan, Batu Ampar, Bale Kambang, dan Kampung Gedong. Sampai akhir 80-an Condet adal...

Read more

BACKSTREET BOYS, Boyband yang Nggak Ada Matinya !

Bagi yang sering mendengar radio di tahun 90-an, tentu familiar dengan lagu As long As You Love Me dari Backstreet Boys.Boyband yang terdiri dari Brian Littrell, Howie Dorough, Alexander“A.J.” McLean, dan Nick Carter tentu sudah dikenal banyak orang. Format semula Backstreet Boys terdiri dari lima personel. Seorang lagi, Kevin Richardson keluar tahun 2006 untuk berkonsentrasi pada keluarganya. Band yang sudah menelurkan 7 album ini tidak pernah surut penggemar. 25Februari lalu, mereka kon...

Read more

Tips berbicara di depan Orang Banyak

KabariNews - Bicara didepan orang banyak boleh dibilang susah-susah gampang. Seorang penulis handal pun kadang masih sering belepotan dan terkesan tak mampu bicara didepan banyak orang, padahal kalau sedang menulis jagonya minta ampun. Bicara memang ada seninya,sebagian kalangan percaya bahwa ada dua jenis kepandaian komunikasi yang dimikili manusia yakni komunikasi lisan dan tulisan. Baiklah mari kita tinggalkan komunikasi tulisan dan beranjak pada seni komunikasi lisan atau verbal. Berikut b...

Read more

Imigrasi Amerika : Kabari Video: Apakah masih bisa dapat Green Card kalau nikah?

Saya statusnya sudah tidak boleh tinggal di Amerika, tapi saya baru nikah dengan suami saya yang berwarganegara Amerika.Apakah saya bisa dapat Green Card?Allan Samson, Immigration Attorney, memberi informasi.Silakan saksikan videonya.....Klik DisiniUntuk share artikel ini, Klik www.KabariNews.com/?31195Untuk melihat artikel Imigrasi Amerika lainnya, Klik disiniMohon beri nilai dan komentar di bawah artikel ini______________________________________________________Supported by :

Read more

Kerokan dapat mengatasi masuk angin?

Kerokan adalah sebuah terapi penyembuhan dengan metode menggaruk sembari menekan bagian tubuh terutama permukaan kulit menggunakan benda tumpul seperti uang logam. Di Indonesia terutama dalam budaya Jawa, kerokan sudah lama dikenal. Tapi jangan salah, ternyata kerokan sudah ada sejak beratus-ratus tahun lalu dan bukan monopoli orang Jawa saja. Kerokan juga dikenal di Vietnam, Kamboja, hingga China. Bagaimana cara kerja kerokan? Untuk menyembuhkan masuk angin biasanya melakukan kerokan. Tujuan...

Read more

Oddie Mengalami Dua Kali Culture Shock

Tak  terpikirkan oleh Oddie Octaviadi – dulunya ke Amerika. Namun kemudian, ilmu yang ia tuntut di Amerika itu pulalah yang membekali hidupya. Kini ia sudah kembali, membuka kantor sendiri di Jakarta. Sebelumnya tidak ada keinginan Oddie meneruskan kuliah di Amerika.  Begitu gagal UMPTN (Ujian Masuk Perguruan Tinggi Negeri), pikiran ingin sekolah di Amerika pun muncul.  Keinginan itu didukung keluarganya. Setelah pilih-pilih dan cari tahu segala sesuatu tentang Amerika, akhirnya t...

Read more