Apa yang pertama kali terbayang di benak Anda saat mendengar kata chef? Seorang pria gagah berpakaian putih, celana hitam atau putih, memakai topi tinggi dan menjadi raja sebuah dapur yang kehadirannya biasa Anda jumpai di sebuah hotel berbintang atau restoran mahal. Memasak memang salah satu keahlian wanita, tapi bukan berarti pria tidak bisa melakukannya. Terbukti kebanyakan profesi chef dilakoni pria dan mampu menciptakan kreasi masakan yang bisa memanjakan lidah. Deden Sumardi Put...
Read more