San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Serunya Berenang Bersama Keluarga

Berenang bukan saja baik untuk  kesehatan, namun juga bisa melepaskan stres dan menyegarkan pikiran. Dengan berenang, kita akan merasakan kebebasan dan kebahagiaan. Sebuah penelitian menunjukkan bahwa 50% dari mereka yang rutin berenang akan memiliki risiko kematian yang lebih rendah ketimbang yang tidak berolahraga. Berenang juga sangat disukai oleh anak-anak. Menjadikan berenang sebagai rutinitas bagi liburan keluarga tentu akan memberikan banyak manfaat. Selain kegiatan ini menyenangka...

Read more

Ibu Negara Hj Ani Yudhoyono Peduli Pendidikan Anak-Anak di Daerah Terluar Indonesia

Menjangkau daerah yang tak terjangkau dilakukan SIKIB agar masyarakat di daerah terpencil atau terluar Indonesia seperti Sorong, Papua dapat mengakses pendidikan. Salah satu sarana yang ditempuh SIKIB adalah dengan memberikan bantuan berupa Kapal Pintar (Kapin), seperti dilakukan pada medio Februari lalu. Delapan tahun lalu Ibu Negara membentuk SIKIB (Solidaritas Istri Kabinet Indonesia Bersatu—Red) yang bertujuan membantu mempercepat implementasi target Tujuan Pembangunan Milenium (MDGs)...

Read more

Manfaat Belajar Musik untuk Anak

Memasukkan anak ke kursus musik sejak dini sudah banyak dilakukan orang tua. Namun, bukan hal yang mudah bagi orangtua untuk menggiring anak ke tempat belajar musik setiap minggunya. Kendala kebosanan dan kejenuhan anak memaksa kita memiliki kesabaran lebih untuk mengajak buah hati mau berlatih dengan senang hati. Seberapa besar kesabaran kita untuk memberikan kesempatan bagi anak latihan musik setiap minggunya? Bagaimana jika kesabaran kita menipis bahkan menyerah dengan membiarkan anak ...

Read more

Vania Larissa, Miss Indonesia 2013

Terlihat sangat kaget sekaligus terharu saat mahkota Miss Indonesia dipasangkan diatas kepala Vania Larissa. Ia sendiri tidak menyangka akan dinobatkan sebagai Miss Indonesia 2013 menggantikan Putri Ines yang meraih gelar tahun lalu. Menyandang gelar sebagai Miss Indonesia tentu tidak mudah, pasalnya perlu perjuangan panjang untuk meraih gelar terlebih harus bersaing dengan puluhan wanita cantik dari seluruh Indonesia. Kontestan asal Kalimantan Barat ini berhasil menyisihkan 29 rekannya da...

Read more

Cegah Flu Dengan 5 Langkah Pintar

Cuaca yang kurang bersahabat memang menjadi salah satu pemicu terkenanya influenza. Aktivitas pun jadi terhambat ketika flu mulai menyerang, tak hanya konsentrasi, kondisi tubuh yang menurun pun memaksa penderita untuk beristirahat, alhasil pekerjaan jadi tertunda. Hampir semua orang yang mengalami gejala influenza mengeluhkan badannya sakit, bersin-bersin, tenggorokan gatal, pusing dan lemas. Penyakit influenza sangat mudah menular melalui udara. Meski istirahat dan cukup cairan adalah terap...

Read more

Video: Imigrasi Reformasi oleh Jason Lie

KabariNews - Berbicara di sebuah seminar singkat, Jason Lie menguraikan tentang reformasi imigrasi tahun 2013 di Amerika. Dalam reformasi undang-undang imigrasi yang masih digodok ini, terdapat beberapa pembaharuan. Jason Lie yang merupakan seorang pengacara ahli bidang imigrasi di Amerika membahas dengan rinci perbedaan antara proposal dari Presiden dan proposal dari senat. Menurut Jason Lie, reformasi imigrasi ini membawa berita baik dan sekaligus berita buruk. Apa maksudnya dan apa perbedaan ...

Read more

Pengaruh Reformasi Imigrasi Terhadap Kasus Suaka di A.S.

KabariNews - Sudah menjadi rahasia umum, bahwa banyak warga Indonesia yang mengajukan suaka politik di Amerika Serikat. Karena ditolak, banyak kasus asylum tersebut yang menggantung (pending) bertahun-tahun di Pengadilan Imigrasi, Board Immigration Appeal (BIA dan Pengadilan Circuit (Circuit Court). Pertanyaannya, apa pengaruh Reformasi Imigrasi Komprehensif terhadap kasus suaka yang masih belum diputuskan oleh Pengadilan. Mark Silvermann dari Immigration Legal Resources Center (ILRC)...

Read more