San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Cerita Harry Chou Memasok Furniture di Amerika

KabariNews - Didirikan pada 1998 silam, kini American Furniture Manufacture, Inc milik Harry Chou tumbuh dengan pesat. Tahun lalu Harry saja ia menggarap kurang lebih 70 hotel di Amerika Serikat, dari hotel skala besar maupun kecil. Puaskah dengan kesuksesannya itu? “Kalau merasa puas, kita akan berhenti memperbaiki diri. Untuk itu, kita mesti pasang target lebih tinggi,” katanya, berharap dapat memasok mebel ke pasar hotel yang lebih luas. Untuk melihat artikel selengkapnya Klik http://Extra...

Read more

Helm Gilang Mengelana Dari Manila Sampai Amerika

KabariNews - Gilang Hardian sama sekali tak mengira kalau ‘helm tahan banting’ kreasinya itu berhasil menang di ajang Global Student Entrepreneur Awards (GSEA) di Manila, Filipina. Berkat kemenangannya, itu pula Gilang mewakili Asia dalam kompetisi GSEA tingkat dunia pada 15-17 April 2015 silam di Washington DC, AS. Kepada pemirsa KABARI, ia berbagi pengalaman. Selamat menyimak! [caption id="attachment_79130" align="alignright" width="362"] Helm Kreasi Gilang Hardian[/caption] Ia masih...

Read more

Polusi PLTU Batubara Dapat Akibatkan Kematian Dini

KabariNews - Greenpeace dan Harvard mengeluarkan sebuah laporan terbaru berjudul “Ancaman Maut PLTU Batubara”, untuk pertama kalinya mengungkapkan penyakit dan kematian yang terkait dengan pembangkit listrik tenaga batu bara (PLTU) di Indonesia. PLTU batubara di Indonesia menyebabkan sekitar 6,500 jiwa kematian prematur setiap tahun. Jumlah ini bisa naik hingga 15,700 jiwa per tahun jika pemerintah Indonesia meneruskan peluncuran rencana ambisius lebih dari seratus pembangkit listrik tenaga batu...

Read more

Penduduk Yaman Berharap Peran Lebih Kuat Lembaga Kemanusiaan

KabariNews - Beberapa bulan terakhir ini situasi makin memburuk bagi penduduk sipil di Yaman. Pengeboman udara internasional pada bulan Maret 2015 menandai tahap terbaru kegagalan transisi politik sejak mantan Presiden Saleh meninggalkan posisinya tiga tahun lalu. Akibatnya, penderitaan yang setiap hari dialami oleh orang-orang Yaman, mereka mengkawatirkan keselamatannya dan orang-orang yang mereka cintai. Mereka berjuang untuk mendapatkan makanan dan air yang cukup untuk bertahan hidup. Dr. Gh...

Read more

Tegakkanlah Hukum dan Konstitusi Terkait Kasus GKI Yasmin

KabariNews - Selasa 11 Agustus 2011, Wali Kota Bogor selaku terlapor dan GKI Yasmin sebagai pelapor dalam kasus penutupan ilegal gereja GKI Yasmin, Ombudsman Republik Indonesia memanggil kedua pihak untuk meminta laporan pelaksanaan rekomendasi wajib Ombudsman yang tidak dipatuhi Pemkot Bogor sejak 2011. Ternyata, Bima Arya tidak hadir dan mengutus Asisten Pemerintahan dan Biro Hukum Pemkot Bogor. Dalam rapat, utusan Bima Arya justru menyampaikan bahwa sesuai arahan Wali Kota Bima Arya, Pemkot ...

Read more

Bodrex Mendukung Peringatan Hari Veteran Nasional

KabariNews -  Pengabdian panjang para Veteran memperjuangkan Indonesia yang lebih baik telah menginspirasi bodrex untuk mengenang dan menghargai perjuangan para Veteran tersebut. Sebagai merk yang telah 45 tahun mengabdi untuk Indonesia, bodrex dari Tempo Scan tahun ini berpartisipasi dalam kegiatan peringatan Hari Veteran yang jatuh pada 10 Agustus. Partisipasi tersebut diwujudkan dengan menjalin kemitraan bersama Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI) dan Yayasan Sahabat Veteran Indonesia ya...

Read more

Penasaran Batik Betawi? Ini Dia Penampakannya

KabariNews – Lumrah diketahui, biasanya kita mengenal batik identik dengan Batik Pekalongan, Batik Solo, Batik Cirebon atau daerah lainnya di Indonesia. Lantas bagaimana dengan Jakarta,   Apakah kota ini juga mempunyai batiknya sendiri? Ya, jika kebetulan Anda sedang berada di Jakarta Selatan tepatnya di wilayah Cilandak Barat, disana terdapat dua tempat dimana Anda dapat melihat penampakan dari Batik Betawi. Tempat pertama adalah  Batik Betawi Terogong yang berada di Jl. Terogong III No.27 009...

Read more

Pebisnis Kreatif di Indonesia Berbagi Inspirasi di Ideafest 2015

KabariNews  – Ideafest, yang telah dihelat sejak 2011, kembali digelar hari ini pada 7-8 Agustus 2015 bertempat di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta. Sebagai wadah festival kreatif dua tahunan, Ideafest 2015 digelar dalam format workshop dan konferensi dengan tema Creativity with Purpose. Event yang dihadiri oleh lebih dari ribuan peserta baik di hari pertama maupun kedua ini melibatkan berbagai narasumber yang inspiratif dan sudah sangat dikenal di bidang social enterpreneurship, ...

Read more