Bagi sebagian wanita yang memperhatikan penampilan, perawatan tubuh adalah salah satu kebiasaan yang tidak bisa dihindari atau bisa dibilang merupakan suatu kewajiban. Meski rutinitas padat, biasanya mereka tetap menyempatkan diri minimal 15 menit untuk mempercantik atau melakukan perawatan disalah satu bagian tubuhnya. Biasanya wajah merupakan salah satu bagian yang paling diperhatikan, pasalnya debu dan kotoran kerap menempel, belum lagi produksi minyak yang berlebih menjadi sa...
Read more