San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Jus Jeruk Dapat Merusak Gigi?

Semua orang tahu jeruk kaya akan vitamin C. Bahkan manfaatnya sangat banyak, selain baik untuk kesehatan tubuh buah jeruk juga bisa digunakan untuk perawatan kecantikan. Namun dibalik kebaikannya, ternyata ada juga yang perlu diwasapadai. Jeruk bisa digunakan sebagai perawatan alami untuk memutihkan gigi, tapi Anda perlu waspada. Sebuah penelitian di Inggris membuktikan, jeruk dapat berpengaruh lebih buruk daripada produk pemutih gigi. Jeruk menyebabkan bahaya serius pada enam...

Read more

Tips Menyimpan Sayuran Agar Tahan Lama

Bagi ibu rumah tangga yang hanya sempat belanja untuk beberapa hari atau seminggu sekali, ada tips penting untuk penyimpanan sayur agar tetap segar dan tahan lama di kulkas.Yang perlu Anda perhatikan adalah, usahakan pilih sayuran hijau kualitas bagus. Saat ingin disimpan, jangan cuci sayuran, bungkus sayuran dengan kertas. Jangan cuci sayuran sebelum dipakai agar ketahanannya lebih lama. Untuk sayuran yang telah dipotong atau dicuci, jangan sampai lupa untuk meniriskannya. Setelah ...

Read more

Karedok

Bahan : Sayuran: 100 gram timun, potong tipis 100 gram taoge 3 lembar kol, iris halus 100 gram kacang panjang, potong ukuran 3 cm 25 gram daun kemangi 100 gram bengkuang, potong bentuk dadu Bumbu sambal: 2 buah cabai merah 1 siung bawang putih 5 buah cabai rawit Kencur (gunakan menurut selera) 200 gram kacang tanah, sangrai 1 sendok makan air asam 1 sendok makan gula merah 1 sendok teh garam 1/2 sendok teh terasi matang 150 cc air panas ...

Read more

Hilangkan Bintik Hitam Dengan Cara Alami Yuk!

Wajah bernoda atau bintik hitam memang sangat mengganggu penampilan. Noda-noda itu biasanya timbul akibat paparan sinar matahari, pengunaan kosmetik yang mengandung bahan kimia berat, gaya hidup tidak sehat dan bawaan sejak lahir. Flek yang muncul karena bawaan gen sejak lahir memang sulit atau bahkan tidak bisa dihilangkan. Tapi untuk noda yang muncul karena faktor luar, bisa diatasi dengan ramuan alami. Ada empat ramuan alami yang bisa digunakan untuk menyamarkan atau bahkan meng...

Read more

Pemerintah Berikan 11 Penghargaan Khusus Seniman dan Budayawan

Pemerintah mencanangkan bulan Maret sebagai bulan musik nasional, dan untuk memperingatinya pemerintah menganugerahkan penghargaan kepada 11 budayawan dan seniman. Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Jero Wacik, mengumumkan kesebelas budayawan dan seniman yang akan mendapatkan apresiasi dibagi menjadi dua kategori. Kategori pertama, Anugerah Satyalancana Kebudayaan disematkan pada delapan penerima penghargaan. Sedangkan Anugerah Hadiah Seni akan disematkan kepada tiga penerima lainnya. ...

Read more

Elide Fire Alat Pencegah Kebakaran Fenomenal

Tidak sia-sia melakukan riset selama bertahun-tahun lamanya tim ilmuwan Siam Safety Premier Co, Ltd akhirnya berhasil mengembangkan sistem pencegahan kebakaran yang lebih efisien dan efektif. Alat yang dirancang secara otomatis, tanpa listrik, tanpa bantuan manusia dan bantuan alat pendukung lain ini diberi nama Elide Fire. Berbentuk bola dengan diameter 14,5 cm dan berat 1,3 kg. Dalam waktu singkat alat fenomenal tersebut telah banyak mendapat penghargaan, yaitu dari World Intelect...

Read more

Manfaat Labu Untuk Kecantikan

Labu kuning tidak hanya bisa diolah menjadi masakan atau kue yang lezat, tapi juga bermanfaat merawat kecantikan kulit. Labu kuning kaya akan berbagai vitamin, mineral, serat dan antioksidan yang diperlukan tubuh agar tetap sehat dan muda. Lebih dari itu, labu kuning juga mampu menjadikan kulit selalu kenyal dan lembut. Masih banyak lagi khasiat labu kuning untuk kecantikan kulit, di antaranya: 1. Labu kuning bisa dijadikan pelembab kulit atau masker pengelupas, tergantung kombinasi y...

Read more

Nenek 80 Tahun Ditemukan Hidup Setelah 9 Hari Tertimbun Puing

Mukzizat bisa saja terjadi pada siapapun, termasuk nenek berusia 80 tahun ini pasca tsunami Jepang yang memakan korban sampai ribuan jiwa. Sebelumnya nenek bernama Sumi Abe itu telah dinyatakan tewas, beruntung bersama cucunya Jin Abe keduanya ditemukan selamat di antara reruntuhan puing setelah sembilan hari. Menurut Telegraph.co.uk, sang nenek dan cucunya ditemukan pada Minggu 20 Maret kemarin. Dari cerita yang dituturkan Sin Abe, mereka terjebak di dapur saat gempa besar menghan...

Read more