KabariNews - Suka makan siomay? Ingin lebih hemat dan puas makan siomay, solusinya belajar untuk membuatnya. Anda pun bisa mempraktekannya di dapur, mudah, murah dan puas sampai kenyang. Mau coba, berikut bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat siomai. Bahan : 500 gr daging ikan tengiri dihaluskan 100 gr tepung sagu 1 sdt air jahe 1/2 sdt Lada bubuk 1/2 sdt Gula halus 1 sdt minyak wijen jika suka 1 sdm ebi disangan dan direndam (agar mudah lunak) Garam secukupnya Cara M...
Read more