Istana negara sudah dikepung ribuan demonstran. Forum Perjuangan Rakyat (FPR) bersama beberapa kelompok demonstran lain sudah sampai di depan Istana negara.FPR dalam aksinya juga membentangkan spanduk dan poster yang bertuliskan 'SBY-Boediono Boneka Amerika', dan 'Ungkap Kasus Bank Century'.Dalam orasinya FPR menyatakan SBY-Boediono neoberalis yang menjadi boneka Amerika karena kebijakan pemerintahannya lebih pro pasar ketimbang pro rakyat. FPR juga menyatakan pemerintahan 100 hari SBY-B...
Read more