San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Cak – Tari Kecak Kontemporer

KabariNews - Indonesia kaya akan unsur seni dalam tarian tradisional. Inilah yang giat digarap Global Motion (SMC World Dance Company) untuk menghadirkan tarian tradisional dengan roso aslinya. Sungguh sebuah kebanggaan, sekaligus tantangan yang menarik. [caption id="attachment_77868" align="alignright" width="421"] Penari Cak asuhan Sri Susilowati dan Baghawan Ciptoning[/caption] Global Motion (SMC World Dance Company) kembali tampil di pentas The Broad Stage di bilangan Santa Monica meny...

Read more

Greta Garbo, Jawa, dan Film Wild Orchid Tahun 1929

KabariNews – Keindahan dan eksotisme alam Indonesia tak dipungkiri memikat para produser dan sutradara Hollywood untuk membuat filmya disini. Sebut saja, di tahun 2009 film produksi Hollywood  berjudul Eat, Pray, Love yang dibintangi oleh aktris pemenang Oscar, Julia Roberts, mengambil syuting di Tabanan, Bali. Kemudian film The Philosophers (After the Dark) yang juga dibintangi oleh aktris Cinta Laura Kiehl yang pada waktu itu mengambil lokasi syuting di Jakarta, Yogyakarta, Bromo, dan Belitung...

Read more

The Orient Express dari AS Pentas di Medan

KabariNews - Konsulat Amerika Serikat di Medan dengan bangga memperkenalkan band Rock/Pop “The Orient Express” dari Armada ke 7 Angkatan Laut Amerika Serikat, yang akan tampil di berbagai tempat di Sumatera Utara pada 3 - 8 Juni 2015. "The Orient Express" adalah salah satu dari enam kelompok musik yang ada di devisi pertunjukan musik pada Armada ke 7 Angkatan Laut Amerika Serikat. “The Orient Express” dipimpin oleh gitaris, Musisi Kelas Satu Rob Collier, grup ini terdiri dari enam musisi prof...

Read more

Ketika Penari Amerika Menari di Indonesia pada Dekade 1920-an

KabariNews - Indonesia adalah rumah bagi penari terkenal sekaligus tuan rumah untuk pertunjukan tari bergengsi dari seluruh dunia antara tahun 1920-an dan 1950-an. Pada dekade 1920-an, Indonesia yang saat itu masih bernama Hindia Belanda dijadikan tempat untuk acara-acara pendidikan dan kebudayaan, berkat politik timbal balik yang diberikan oleh badan legislatif untuk mengkompensasi lebih dari tiga abad pendudukan kolonial. Masyarakat seni Belanda, atau Kunstkring diciptakan di kota besar seper...

Read more

Russ Skelchy, Membawa Keroncong ke Amerika Serikat

KabariNews –  Lumrah diketahui musik keroncong biasanya  dimainkan oleh orang Indonesia, lantas bagaimana jika musik keroncong itu dimainkan oleh Russ Skelchy, seseorang yang berasal dari Amerika Serikat? sesuatu yang menarik bukan?. Pria dari Palatine, Illinois, AS ini membentuk grup musik Keroncong di negeri Paman Sam.  Adalah Orkes Pantai Barat (OPB), yang  dibentuk oleh Russ pada bulan September 2008 dan  terdiri atas mahasiswa-mahasiswa dan profesor Universitas California, Riverside. Tak t...

Read more

Cerita Claire-Marie Hefner Yang Cinta Budaya Indonesia

KabariNews – Tidak sedikit orang Amerika Serikat cinta dengan  kesenian dan budaya Indonesia. Salah satu diantaranya adalah Claire-Marie Hefner. Wanita  yang kini menempuh program studi S3 di jurusan Antropologi di Emory University di Atlanta, Georgia, AS  ini  sudah lama bersinggungan dengan seni dan budaya Indonesia. Bahkan disertasinya pun tentang Indonesia dengan judul Achieving Islam: Gender, Piety, and Education in Indonesian Muslim Boarding Schools. Kecintaan terhadap Indonesia sudah ter...

Read more

Empat Seniman AS Tentang Indonesia Dalam Satu Buku

KabariNews - Henry Spiller, seorang etnomusikolog yang meneliti musik dan tari Sunda dari Jawa Barat, serta gender dan seksualitas dalam musik  di departemen musik, UC Davis, menuliskan sebuah buku baru yang terbit Februari 2015 berjudul "American Love Affairs with Javanese Music and Dance” (University of Hawaii Press) . Buku terbaru Henry Spiller ini mengkaji daya tarik dari seni pertunjukan Indonesia - khususnya musik dan tari dari orang Sunda, yang merupakan kelompok etnis terbesar kedua di ...

Read more

Festival Pencak Silat Berkelas Dunia Digelar di Yogyakarta

KabariNews - Setelah tiga tahun berturut turut, pesta akbar para pesilat berkelas internasional, Pencak Malioboro Festival (PMF- 2012, 2013, 2014) digelar, tahun ini Persaudaraan Angkringan Silat (PAS) dan Tangtungan Project menghadirkan festival yang lebih besar dan lebih spektakuler, JAMBORE PENCAK 2015. Diselenggarakan pada tanggal 28 -31 Mei 2015, sebagai perwujudan atas  permintaan Sri Sultan Hamengku Buwono X, dan  mendapat dukungan penuh dari Bapak Anis Baswedan sebagai Menteri Kebudayaa...

Read more