KabariNews - Ketika melintas di jalan-jalan pinggiran ibu kota sering kita melihat rumah toko yang berisi tumpukan kayu palet hasil dari limbah buangan pabrik. Mungkin kita jarang memperhatikan benda yang bertumpuk banyak itu dengan seksama. Padahal di tangan orang yang kreatif limbah kayu palet atau yang sering disebut dengan nama kayu jati Belanda ini dapat berubah menjadi barang-barang furnitur yang unik. Coba sesekali Anda datang untuk melihat dan menanyakan harga dari tiap palet yang bertu...
Read more