Festival Sinema Australia-Indonesia (FSAI) 2020, kembali hadirkan film-film terbaik dari Australia Indonesia di bulan ini bagi penonton di Jakarta, Surabaya, Makassar, Bandung, Mataram dan untuk pertama kalinya di Yogyakarta. Festival sinema ini, untuk menunjukan dan sebagai bentuk kedekatan Australia-Indonesia dibidang perfilman yang akan menampilkan karya-karya dari alumni Australia, seperti film yang berjudul Susi Susanti-Love All karya Eksekutif Produser Daniel Mananta yang merupakan alumni...
Read more