San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Rivalitas Dua Jenderal Dalam Detik-Detik Kejatuhan Soeharto

11 tahun sudah kerusuhan Mei berlalu. Hari itu Jakarta seolah dilanda angkara murka. Berdarah-darah. Tim Gabungan Pencari Fakta mencatat 288 korban meninggal dan ribuan rumah serta toko rusak terbakar. Mei 1998 benar-benar menjadi sejarah kelam bangsa ini. Selain Soeharto sebagai tokoh sentral, ada dua tokoh lain yang memegang peran cukup penting dalam konstelasi politik saat Mei 1998 itu. Mereka adalah Menhakam/Panglima ABRI Jenderal Wiranto dan Panglima Kostrad Letjen Prabowo Subianto. Sejara...

Read more

Khusus: Berapa Sih Gaji Pejabat Negara?

Berikut struktur gaji pejabat pemerintah Indonesia tahun 2005,Presiden, Rp 62.740.000,-Wakil Presiden, Rp 42.411.550.-Ketua DPR, Rp 40.908.000,-Wakil Ketua DPR, Rp 36.774.000,-Ketua BPK, Rp 23.940.000,- Ketua MA, Rp 24.390.000,-Menteri, Jaksa Agung, Panglima TNI dan pejabat lainnya setingkat menteri, Rp 18.648.000,- Kepala Daerah Provinsi, Rp 8.400.000,- Kepala Daerah Kabupaten/Kota, Rp 6.180.000,-Ketua KPK, Rp 40.000.000,- KPI, Rp 30.000.000,- KPU, Rp 15.000.000,- Komnas, ...

Read more

Khusus: Menyusuri Jejak Praktik Aborsi Ilegal

Meski dianggap sebagai tindakan yang melanggar hukum, angka aborsi di Indonesia ternyata masih terhitung tinggi. Dari data terakhir yang dikeluarkan WHO tahun 2008, diperkirakan lebih dari dua juta orang perempuan Indonesia melakukan aborsi tiap tahunnya. Yang menyedihkan dari sekian banyaknya jumlah tersebut, diperkirakan angka aborsi buatan atau aborsi karena bayi tidak diinginkan mendominasi. Pemicu utama aborsi buatan biasanya karena hamil diluar nikah.Penggerebakan Klinik A...

Read more

Unik: Obama Ikutan Pemilu

Barrack Obama, presiden Amerika yang yang cukup punya banyak penggemar di Indonesia ternyata ikutan pemilu. Bahkan dia bersedia menjadi Presiden RI.Dia juga dengan dengan cukup fasihnya dia mengucapkan “Assalamualaikum..” menyapa pemirsa Youtube.Masak sih? Tentu saja tidak. Barack Obama yang dimaksud disini tiada lain adalah si Ilham Anas, fotografer majalah Hai yang kemudian terkenal gara-gara wajahnya mirip Presiden AS Barack Obama.Beberapa waktu lalu bahkan Kabari telah mewawancar...

Read more

Special: Nyontreng Dapat Gratis Kopi Starbucks

Gerai kopi Starbucks menyediakan segelas kopi gratis bagi para pengunjung yang telah melaksanakan hak pilih mereka dalam pemilu legislatif, Kamis 9 April 2009. Caranya cukup datang ke salah satu gerai  Starbucks di seluruh Indonesia dan menunjukkan tanda tinta di jari tangan, segelas black coffee ukuran 8 oz pun siap diseruput.Promo bertajuk, " If You Care Enough to Vote, We Care Enough to Give You A Free Cup Of Coff'e" hanya berlangsung satu hari yakni Kamis, 9 April mulai dari jam 12 sian...

Read more

Khusus: K-Video, Pemulihan Psikologis Anak-anak Korban Situ Gintung

Musibah jebolnya tanggul Situ Gintung, Cireunde, Tanggerang, Banten, pada Jumat (27/3) pagi hari, membawa trauma tersendiri bagi anak-anak.Trauma pada anak-anak membuat kecerian, semangat bermain serta keinginan untuk belajar menurun, hal ini yang menjadi latar belakang para relawan untuk memberikan terapi pemulihan psikologis pada anak-anak korban Situ Gintung, agar mereka kembali bersemangat dan tidak larut dalam kesedihan.Kumara Sadana Putra, salah seorang relawan mengatakan,"Musibah yang me...

Read more

Khusus: Virus Flu Burung Serang 11 Kecamatan Di Jember

Dinas Peternakan Hewan kota Jember yang melakukan pemeriksaan di 11 kecamatan di Jember menemukan banyak unggas-unggas yang mati mendadak. Setelah diperiksa, unggas-unggas tersebut positif terjangkit virus flu burung.Kepala Seksi Pengamatan Penyakit Hewan dan Peredaran Obat Hewan Dinas Peternakan Hewan, Siti Nurul Hayati mengatakan, pihaknya telah melakukan pengecekan di kesebelas Kecamatan,yakni Kecamatan Kalisat, Pakusari, Sumbersari, Tempurejo, Mumbulsari, Sukorambi, Patrang, Ambulu, Panti, J...

Read more

Unik: Awas Bahaya Facebook!

Banyak orang mengaku addicted to Facebook. Tapi ternyata Facebook dapat mengundang bahaya.Facebook adalah layanan jejaring sosial yang mengumpulkan orang banyak dalam satu wadah di Internet. Facebook mirip dengan Friendster, namun diakui memiliki banyak kelebihan. Pengguna Facebook mulai dari abg hingga orang tua yang berumur di atas 50 tahun. Facebook diakui berguna untuk menemukan teman-teman yang tercecer. Banyak dari para pengguna Facebook yang akhirnya berhasil menemukan teman-tem...

Read more