San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Satu Jam Yang Berarti Bagi Dunia

Kota Jakarta akan turut menjadi bagian dari 1,8 miliar lebih penduduk dunia yang berpartisipasi dalam peringatan Earth Hour. Di Jakarta, rencananya puncak perayaan Earth Hour akan dipusatkan di Central Park Mall, Jakarta Barat. Kampanye hemat energi listrik melalui Earth Hour 2012 ini akan dilakukan melalui pemadaman lampu dan listrik di seluruh pelosok kota Jakarta pada Sabtu (31/3). Tepatnya selama satu jam mulai pukul 20.30 hingga 21.30 WIB, kota Jakarta akan gelap gulita. Ini merupakan tah...

Read more

St. Patrick’s Day Saatnya Pesta dan Parade

Bulan Maret adalah bulannya rakyat Irlandia. Bisa dibilang begitu, karena di bulan ini kita dapat merasakan kemeriahan di berbagai tempat dengan hiasan-hiasan berwarna hijau dan daun Shamrock sebagai ciri khas Irlandia. Tak ketinggalan pesta dan parade yang diselenggarakan pada tanggal 17 Maret, tepat di hari St. Patrick’s Day yaitu hari raya keagamaan serta hari peringatan kematian St. Patrick yang sudah dirayakan selama lebih dari seribu tahun lamanya. Tidak hanya di Irlandia saja, di Amerika,...

Read more

Ragam Perayaan Valentine’s Day

Valentine’s Day memang selalu semarak dengan taburan cinta. Bukan hanya di mal, toko kartu ucapan, toko bunga, atau toko cokelat tapi juga restoran-restoran. Film-film bertema cinta pun ditayangkan di bioskop. Tapi di Afrika Selatan, Valentine’s Day berarti saatnya menarik perhatian para turis! Di Indonesia, ‘Hari Kasih Sayang’ ini meriah, terutama di kota-kota besar. Banyak restoran menyajikan menu khusus dengan iringan lagu-lagu cinta dan membagikan bunga untuk tamu yang berpasangan. Bahkan s...

Read more

Waspadai Timbulnya Keriput dan Kenali Penyebabnya

Keriput adalah proses alami yang akan dialami semua manusia. Lekukan, lipatan dan timbulnya garis-garis halus pada wajah bisa mencul ketika manusia menggerakkan otot wajah akibat emosi dan ekspresi. Garis-garis keriput sudah muncul disaat usia masih terbilang muda. Apa yang salah? Salah satu penyebab keriput adalah kurangnya gizi dan nutrisi yang baik untuk tubuh, jadi jangan heran kalau di usia muda Anda sudah menemukan keriput diwajah. Mengapa kulit bisa keriput? Apa penyebab kerip...

Read more

Hapus Tato, Mulai Diminati di Amerika.

Meski tato populer di langan kawula muda Amerika, kini semakin banyak orang yang memiliki tato, tertarik untuk menghapusnya. David, yang tidak bersedia menyebut nama lengkapnya, mengatakan tato berukuran besar di tubuhnya melindunginya dalam pertempuran, ketika ia ditempatkan bersama tentara Amerika di Irak. “Ini adalah tato elang berkepala ganda dengan perisai di tengahnya,” ujarnya. Tetapi sekarang David adalah ayah tiga orang anak kecil. Seperti banyak orang lainnya di seluruh A...

Read more

K-Video: Indonesia Pukau Rose Parade Pasadena

Ratusan ribu pengunjung tumpah ruah di bawah langit biru, cerah, dengan sinar matahari yang menembus bumi. Itulah, Rose Parade ke-123, acara tahunan yang diselenggarakan awal tahun 2012 di Pasadena, California, A.S. dengan tema Just Imagine. Tahun ini diikuti oleh 90 peserta. Indonesia, yang 16 tahun sebelumnya tak ikuti parade, tahun ini mengikutkan dua kontingen. Pertama float dengan tema Wonderful Indonesia dan Pagar Alam. Wonderful Indonesia  yang dirancang Raul Rodriguez mengambil ide Buru...

Read more

‘Kiat Esemka’ Mobil Karya Putra Bangsa

Peristiwa membanggakan terjadi di awal 2012, sebuah mobil berhasil diciptakan putra-putra Indonesia. Dari tangan siswa-siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Surakarta itu terciptalah mobil dengan kualitas yang diklaim tidak kalah dengan mobil keluaran Jepang maupun Eropa. Sebelumnya di tahun 2009, mobil yang diberi nama ‘Kiat Esemka’ ini sudah pernah mencuat dalam sebuah acara pameran di Kementerian Pendidikan Nasional, namun masih dalam bentuk sebuah karya dan belum diuji coba. Tapi ...

Read more

K-Video: Frisca ‘Putri Bunga Nusantara 2011’ Bangga Promosikan Indonesia

Putri Bunga Nusantara 2011, Frisca Clarissa Almira nampak terkesan dengan parade Tournament Of Roses di Pasadena,California, Amerika Serikat. Bagaimana tidak, mojang Bandung ini merasa beruntung bisa ikut serta dalam pawai akbar yang diikuti 90 peserta. Dalam acara tersebut Frisca yang berdiri di float Pagar Alam berhasil mencuri perhatian penonton, ribuan mata terkesima dengan penampilan dara cantik itu. Kesempatan ini dijadikan Frisca untuk mempromosikan Indonesia. “Parade ini merupakan sat...

Read more