KabariNews - Belajar mengenal sejarah Amerika bukan hanya dari buku saja. Dapat juga dari melihat hasil karya para senimannya. Selain dapat mengetahui dan mengenal mereka juga sekaligus dapat melihat dan menikmati hasil karyanya. Datanglah ke museum seni Amerika. Museum seperti ini tidaklah terlalu banyak menyebar di Amerika. Tidak semua negara bagian memilikinya. Salah satu museum itu adalah The Westmoreland Museum of American Art. Museum yang berlokasi di 221 N Main St, Greensburg ini merupak...
Read more