Judul: My Stupid BossPenulis: Chaos@workPenerbit: Gradien MediatamaTerbit: Februari 2009Jumlah Halaman: 200 halamanBuku My Stupid Boss benar-benar mengundang tawa. Siapa yang menyangka, tingkah laku dan polah konyol seorang Bos ternyata mampu menghasilkan sebuah buku yang dapat mengocok perut.Chaos@Work, itulah nama yang digunakan si penulis. Sesungguhnya penulis adalah seorang wanita yang merahasiakan identitasnya, mulai dari nama asli, tempat kerja, nama bos dan rekan-rekannya....
Read more