San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Gara-Gara Krisis Ekonomi Orang Amerika Jarang Ganti Baju?

Harian USA Today melansir sebuah hasil survei yang secara rutin mereka terbitkan. Survei tersebut dimasukan dalam rubrikasi USA Today Snapshot dan berisi bermacam hasil survei yang sering dianggap sepele, tapi menarik disimak. Seperti “Rasa es krim apakah favorit Anda?” atau “Waktu menunggu di manakah yang paling menyebalkan?”. Nah, terkait krisis ekonomi, USA Today menerbitkan sebuah survei tentang tingkat keterpengaruhan krisis ekonomi terhadap kebiasaan seseorang mencuci baju. ...

Read more

Lagu “Cari Jodoh” Dinyanyikan Bule

Musik, KabariNews.com - Lagu milik grup band WALI yang berjudul "Cari Jodoh" ternyata bukan hanya tenar di dalam negeri saja, tetapi masuk ke tangga lagu musik internasional.Lagu ini dialih bahasakan ke bahasa Inggris dengan judul "I No Can Do" yang dibawakan oleh penyanyi Malta, Fabrizio Faniello. Lagu ini bahkan sempat berada di 20 Tangga Lagu Terbaik Eropa (Top 20 Eurovision) selama empat pekan berturut-turut.Grup Band Wali yang dimotori Faank pada vokal, Apoy pada gitar, Tomie pada drum dan ...

Read more

Tulang Manusia Berumur 67.000 Tahun Ditemukan di Philipina

Arkeolog Philipina menemukan tulang manusia yang diperkirakan berumur 67.000 tahun. Tulang itu ditemukan di gua-gua dekat Penablanca Callao, 210 mil sebelah utara Manila. Seperti dilansir telegraph.co.uk, penemuan ini terjadi ditengah upaya menyelidiki manusia Philipina pertama yang disebut Tabon Man berusia  47.000 tahun di lokasi yang sama. "Sejauh ini, temuan ini bisa menjadi fosil manusia awal yang ditemukan di kawasan Asia-Pasifik," kata Profesor Armand Mijares, dari Un...

Read more

Dukung Pembebasan Ariel, Ahmad Dhani Gelar Konser

Jakarta, Kabarinews.com- Sebuah konser musik bertajuk "For Free Ariel" digelar di The Rock Cafe, Kemang, Jakarta Selatan, Rabu (3/8) malam. Konser ini dihadiri ratusan "Sahabat Peterpan", para musisi dan artis, termasuk kekasih Ariel, Luna Maya. Presiden Republik Cinta Ahmad Dhani memprakarsai konser ini. Sejumlah Band atau musisi dari Republik Cinta seperti The Rocks, T.R.I.A.D, hadir dalam cara ini. Mereka mengumpulkan tanda tangan sebagai jaminan kepada polisi agar segera membebas...

Read more

Kampoeng Indonesia Di Swiss

“Kita harus selalu mempromosikan keindahan dan keunikan budayaIndonesia, baik melalui promosi wisata bahari dan agraris maupun kuliner khas Indonesia yang juga telah terkenal di seluruh dunia”, demikian disampaikan Wakil Tetap Republik Indonesia di Jenewa, Duta Besar Dian Triansyah Djani, dalam acara pembukaan Fetes de Geneve 2010, di anjungan promosi Indonesia, KAMPOENG INDONESIA. Dalam rilis situs Kementerian Luar Negeri RI, disebutkan KAMPOENG INDONESIA menampilkan dekorasi yang me...

Read more

K-Video: Warga Teruskan Aksi Kubur Diri

Meski hari ini adalah tenggat terakhir untuk pengosongan lahan, warga Jalan Rawasari Selatan, Rawa Kebo, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, tetap menolak digusur dan melanjutkan aksi kubur diri. Warga mengubur diri dalam lubang sedalam 1,2 m dan diameter 1 meter di pekarangan rumah mereka yang akan digusur. Seluruh tubuh mereka terkubur di dalam tanah, tinggal kepala saja yang berada di permukaan. Aksi ini terkait rencana penggusuran lahan 1.300 meter itu untuk dijadikan Kantor Pe...

Read more

K-Video: “Lawang” Indo Day 2010

Perayaan Indo Day 2010 yang digelar di Union Square, San Fransisco, pada 31 Juli 2010 dimeriahkan oleh banyak artis. Berbagai persembahan disuguhkan untuk memeriahkan hari kemerdekaan Indonesia ke-65. Acara dimulai tepat pukul 11.00 (waktu setempat) dengan peragaan busana nasional dan prosesi budaya yang diiringi kelompok musik Gamelan X. Terlihat seorang gadis cilik menaiki panggung dan mengetuk pintu yang terbuat dari kayu jati, dari balik pintu keluar pemandu acara, Amron Paul Yu...

Read more

Menkeu Bantah Rupiah Akan Diredenominasi

Menteri Keuangan Agus Martowardojo belum mengetahui ada rencana yang sempat dikemukakan oleh  Bank Indonesia untuk melakukan pemotongan nilai rupiah atau redenominasi. Agus bahkan mengatakan dalam program pemerintah pun tidak ada rencana pemotongan nilai mata uang, "Itu tidak mungkin terjadi,” kata Agus pendek, seusai mengikuti rapat koordinasi dengan Menteri Koordinator Perekonomian, Senin (2/8/2010), di Jakarta. Seperti diberitakan, wacana redenominasi mengemuka pada awal M...

Read more