Pemilihan Umum Daerah (Pilkada) Jakarta akhirnya berlangsung dua putaran. Pada pilkada pertama yang berlangsung bulan Juli lalu, tidak ada satu pasangan pun yang mencapai 50 persen suara. Kala itu, enam calon bersaing memperebutkan kursi Gubernur Jakarta. Suara terbanyak diraih oleh pasangan Joko Widodo (Jokowi) dan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dengan 42 persen suara dan dibawahnya adalah Gubernur Jakarta saat ini, Fauzi Bowo dan Nachrowi Ramli (Nara ) dengan 34 persen suara. Sedangkan ...
Read more