KabariNews - Dalam rangka memperingati Hari Pekerja Rumah Tangga (PRT) International yang jatuh pada tanggal 16 Juni 2016, Kongres Wanita Indonesia (KOWANI) bersama-sama dengan Komnas Perempuan, Jala PRT, dan Komisi IX DPR melaksanakan dialog publik tentang RUU perlindingan PRT. Ketua Umum Kowani Giwo Rubianto Wiyogo mengatakan, Kowani mendukung dan mensupport RUU PRT karena sangat concern terhadap permasalahan perempuan dan anak. Hal ini sejalan dengan misi Kowani yaitu meningkatkan kepedul...
Read more