Siapa sangka bahwa berkebun bisa menjadi rahasia untuk hidup lebih lama dan lebih bahagia? Sejumlah penelitian membuktikan aktivitas sederhana ini tidak hanya meningkatkan kualitas hidup, tetapi juga dapat menurunkan risiko berbagai penyakit. Sebuah studi dari Australia menunjukkan bahwa orang berusia 60 tahun ke atas yang rutin berkebun memiliki risiko demensia 36% lebih rendah dibandingkan mereka yang tidak berkebun. Sementara itu, penelitian lain yang dipublikasikan dalam Journal of Affectiv...
Read more