Seorang wanita asal Bandung menjadi Deputy Sheriff di Florida - AS. Sebelumnya, sebelas kali dia gagal tes masuk akademi kepolisian. Namanya Maria Esther Indrasari, panggilannya Marie. Akibat sepinya bisnis desain interior yang digelutinya selama tinggal di Amerika Serikat (AS), Marie mencari kerja di pemerintahan untuk menjadi deputy sheriff (anggota polisi wilayah) di AS. Wanita kelahiran Bandung, Jawa Barat ini sejak tahun 2000 pindah ke AS setelah menikah dengan pria Amerika yang dikenal...
Read more