KabariNews -, Kementerian Luar Negeri (Kemlu) bersama dengan KBRI Washington DC dan Kementerian Koordinator Perekonomian mendukung pelaksanaan U.S. – Indonesia Investment Summit (UIIS) sebagai bagian dari upaya meningkatkan arus investasi ke Indonesia. Seperti dikutip dari siaran pers Kemenlu, Rabu, (12/10), UIIS yang dilaksanakan pada tanggal 12 November 2014 ini diselenggarakan oleh Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), AmCham Indonesia, KADIN Indonesia dan APINDO di Jakarta. Summit beris...
Read more