Dalam rangka merayakan sekaligus mempererat hubungan diplomatik Indonesia – Amerika Serikat, Konsulat Jenderal RI di Los Angeles Saud P. Krisnawan turut serta secara aktif pada kegiatan membersihkan pantai di Santa Monica, Los Angeles, AS. Bekerja sama dengan sebuah organisasi non-profit di Los Angeles yang menaruh perhatian pada isu-isu lingkungan, Heal the Bay, kegiatan ini ikut melibatkan tidak kurang dari 100 komunitas Diaspora Indonesia yang berdomisili di wilayah LA dan sekitarnya. “Tahu...
Read more