KabariNews - Delegasi Kongres Amerika Serikat tiba di Indonesia menjelang peringatan HUT Kemerdekaan RI yang ke-70 dan bertemu dengan Presiden Joko Widodo. Delegasi ini dipimpin oleh Senator Vern Buchanan dari Florida. Anggota Kongres lainnya yang tergabung dalam delegasi adalah David Price dari North Carolina, Susan Davis dari California, Adrian Smith dari Nebraska, Jim McDermott dari Washington, dan Dina Titus dari Nevada. Delegasi mengucapkan selamat kepada Presiden Jokowi atas upaya-upa...
Read more