Sebagai negara kepulauan terbesar di dunia, pembangunan di Indonesia secara alami sangatlah terhubung dengan laut dan keanekaragaman hayati lautnya. Namun demikian, kegiatan manusia yang tidak melestarikan lingkungan memberi beban yang semakin besar terhadap ekosistem yang rapuh dan mengancam lingkungan hidup. Sampah plastik di laut, dianggap sebagai ancaman besar bagi lingkungan hidup dan kesehatan manusia di seluruh dunia termasuk Indonesia. Agar dapat melindungi warisan laut dan memastikan p...
Read more