San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

TNI Sudah Diterjunkan Untuk Proses Pembebasan WNI

Jakarta, KabariNews.com - Untuk membebaskan 20 warga Indonesia yang disandera perompak Somalia, pemerintah telah menerjunkan pasukan dari Tentara Nasional Indonesia (TNI) untuk proses penyelamatan. Hal ini disampaikan oleh Menteri Koordinator Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Djoko Suyanto di Jakarta, Jumat (15/04). Pasukan penyelamatan ini telah berangkat sejak tanggal 23 Maret lalu menuju perairan Somalia yang beranggotakan 40 personil gabungan Marinir dan Kopasus. P...

Read more

Presiden: Usaha Pembebasan WNI Dari Pembajak Langsung Dilakukan Saat Kabar Muncul

Jakarta, KabariNews.com – Kasus penyanderaan warga Indonesia oleh perompak Somalia mendapat perhatian khusus Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Saat membuka rapat kabinet yang beragendakan pembahasan Rencana Kerja Pemerintah 2012 di Kantor Presiden, Selasa (12/04), Presiden menegaskan bahwa langkah penyelamatan 20 anak buah kapal (ABK) ini telah dilakukan sejak kabar penyanderaan tersebut diketahui. "Begitu kita mendengar adanya kabar pembajakan kapal kita di lepas pantai Som...

Read more

Presiden Mengaku, Usaha Pembebasan WNI di Somalia Sudah Dilakukan Sejak Lama

Jakarta, KabariNews.com - Kasus penyanderaan warga negara Indonesia oleh perompak Somalia yang terjadi di perairan internasional pada tanggal 16 Maret 2011 lalu hingga saat ini terus menarik perhatian. Kondisi kesehatan 20 orang anak buah kapal yang menjadi sandera kondisinya dikabarkan memprihatinkan. Hal tersebut membuat banyak pihak meminta ketegasan Pemerintah Indonesia untuk segera mengambil tindakan nyata untuk menyelamatkan mereka.Terkait masalah ini, Staf Khusus Kepresidenan Bidang Luar...

Read more

BANJARSARI, KAMPUNG YANG MENDUNIA

Kadang ungkapan ‘pemanasan global’ adalah slogan besar tanpa makna. Kalaupun peringatan hari Bumi sering tegas menyatakan selamatkan Bumi kita, sering hanya ungkapan semu yang kegiatannya singkat saja. Kaum pemodal membangun industri tanpa sungguh-sungguh memperhatikan lingkungannya. Kalaupun mereka memiliki program CSR (Corporate Social Responsibility) kadang hanya dilihat sebagai bentuk kedermawanan semata. Bukan sebagai sesuatu yang memang diperlukan oleh lingkungan dan masyarakat sekelilingn...

Read more

GLOBAL WARMING, APA SOLUSI YANG BISA DILAKUKAN?

Pemanasan global menjadi masalah yang serius belakangan ini. Persoalan ini sebenarnya tak lagi berada di awang-awang, tapi sudah berdampak pada kehidupan sehari-hari. Di Indonesia, dampak ini sudah makin terasa. Hujan yang turun sepanjang musim, suhu lingkungan yang makin meningkat, dan beberapa gejala alam yang terjadi. Namun, ada perbedaan antara negara maju seperti Amerika Serikat dan negara berkembang, seperti Indonesia untuk menjelaskan penyebab dan dampak global warming ini. D...

Read more

Menyelamatkan Bumi, Menyelamatkan Anak Cucu Kita

Setiap April, kita selalu memperingati Hari Bumi. Sebuah tema besar juga berat, dan sering hanya seremoni dan slogan, tanpa tindakan nyata. Dalam keseharian kita masih sering melakukan pengrusakan terhadap bumi kita. Kerusakan demi kerusakan, menyebabkan terjadinya pemanasan global. Konsentrasi gas-gas tertentu yang dikenal sebagai gas rumah kaca, terus bertambah di udara akibat tindakan manusia melalui kegiatan industri. Terutama adalah karbon dioksida, yang umumnya dihasilkan dari...

Read more

Pemerintah Keluarkan Peringatan Kunjungan Ke Jepang

Jakarta, KabariNews.com - Pasca meledaknya Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) akibat gempa bumi dan gelombang tsunami yang melanda Jepang, Jumat (11/03), Pemerintah mengeluarkan himbauan bagi warga negara Indonesia yang ingin berkunjung ke Jepang.Peringatan tersebut dikeluarkan menyusulnya dampak dari kerusakan dan kemungkinan adanya bahaya radiasi yang dikeluarkan dari PLTN tersebut.Dalam siaran pers Kementerian Luar Negeri Indonesia yang diterima redaksi KabariNews.com, Selasa (15/03), hi...

Read more

Tim Bantuan Indonesia Bergerak Menuju Jepang

Jakarta, KabariNews.com - Gempa 9 skala Richter yang disusul dengan gelombang tsunami yang melanda Jepang telah menyita perhatian dunia.Satu hari pasca kejadian, Sabtu (12/03), tim relawan dari berbagai negara telah bergerak menuju lokasi bencana. Salah satunya dari Indonesia.Seperti diberitakan sebelumnya, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono telah memerintahkan Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa untuk segera memberikan bantuan kepada Pemerintah Jepang untuk mengatasi musibah tersebut, terlebih ...

Read more