Di Amerika, orangtua banyak yang menyuruh anak-anaknya menguasai salah satu bahasa asing selain bahasa Inggris dengan mengambil kelas. Seperti yang dilakukan Maureen Mazumder terhadap Sabrina, anaknya. Sabrina ikut kelas bahasa Sapnyol di sebuah lembaga pendidikan. Namun seperti diceritakan Mazumder kepada New York Times baru-baru ini, Sabrina ternyata mengalami kesulitan mengikuti pelajaran bahasa tersebut. Tapi Mazumder tak kehilangan akal, dia lalu memperkerjakan seorang Ba...
Read more