Hentikan kebiasaan si kecil mengkonsumsi makanan yang kurang sehat seperti makanan cepat saji, cemilan yang mengadung penyedap dan pengawet serta minuman bekarbonasi mulai dari sekarang. Jika dibiarkan Anda sebagai orangtua yang akan sulit Ancaman bahaya dari menu yang kurang sehat tersebut dapat menurunkan nafsu makan terhadap sayuran, buah dan makanan sehat lainnya. Bahkan tidak hanya itu, obesitas pun bisa merugikan kesehatan putera-puteri Anda. Membujuk anak untuk mengkonsumsi s...
Read more