Umumnya semua orang ingin memiliki berat tubuh yang ideal. Tak jarang banyak orang melakukan berbagai cara untuk mendapatkannya tubuh tetap singset, selain berolahraga dan mengatur pola makan dengan diet, ada juga mengkonsumsi obat (pelangsing). Memang banyak hal yang bisa dilakukan untuk mempertahankan atau membentuk tubuh agar tetap proporsional, terlebih kaum wanita. Kelebihan berat badan ternyata juga bisa menimbulkan dampak buruk bagi kesehatan, bahkan tak jarang orang mengaku kurang...
Read more