Sepasang Ondel-ondel yang masing-masingnya memiliki tinggi 9,5 meter dan berat 1,5 ton akan jadi pajangan baru di Jakarta. Ikon kebudayaan Betawi ini akan dipajang di kawasan bekas bandara, yaitu di Jl. Benyamin Sueb, Jakarta Pusat. Pembuatan dan pemasangan patung melibatkan sejumlah seniman dan budayan Betawi. Tak hanya ingin menampilkan ciri khas Betawi, sepasang Ondel-ondel sengaja dipajang agar masyarakat lebih dekat dan mengenal ondel-ondel. Pasalnya selama ini masyarakat hanya mengenal ...
Read more