Sebuah bangunan empat lantai menarik perhatian di Indonesia Design District. Daya tarik visual baru yang tidak hanya memanjakan mata pengunjung, tetapi juga menarik perhatian untuk mendekat dan masuk ke dalam ruang-ruang yang ternyata menjanjikan kenyamanan dan fasilitas yang menarik. Pavilion 120 merupakan salah satu bangunan di lingkup Indonesia Design District karya arsitek ternama Indonesia, Andra Matin. Tangan emasnya telah menghasilkan banyak karya yang juga turut membentuk perkembangan a...
Read more