San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Pavillion 120: Cerita Sinergi Bersama dari Kayu Lapis Indonesia, Sandei, dan Mill Alumunium

Sebuah bangunan empat lantai menarik perhatian di Indonesia Design District. Daya tarik visual baru yang tidak hanya memanjakan mata pengunjung, tetapi juga menarik perhatian untuk mendekat dan masuk ke dalam ruang-ruang yang ternyata menjanjikan kenyamanan dan fasilitas yang menarik. Pavilion 120 merupakan salah satu bangunan di lingkup Indonesia Design District karya arsitek ternama Indonesia, Andra Matin. Tangan emasnya telah menghasilkan banyak karya yang juga turut membentuk perkembangan a...

Read more

Nityco Hadirkan Kecantikan Tanpa Batas untuk Wanita Plus Size dengan Gaun Pesta dan Bridal yang Anggun

Industri fashion semakin inklusif, dan Nityco hadir sebagai salah satu brand yang berkomitmen untuk memberikan pilihan gaun pesta dan pengantin bagi wanita plus size. Dalam wawancara bersama Miss Antee, Brand Activation Manager Nityco, ia menjelaskan bahwa Nityco terinspirasi dari semangat fashion yang merangkul keberagaman bentuk tubuh. "Beauty Beyond the Size" adalah filosofi yang kami usung, di mana kecantikan tidak bisa diukur hanya dari ukuran tubuh. Setiap wanita berhak tampil anggun d...

Read more

Rahasia Kulit Glowing, dr. Made Sanitca Indah Ungkap Keajaiban dari Royal Enzyme Facial

Ingin memiliki kulit wajah yang cerah, halus, dan bebas dari masalah seperti minyak berlebih atau komedo? Kini, solusinya hadir melalui perawatan wajah inovatif bernama Royal Enzyme Facial. Dr. Made Sanitca Indah, Sp.DVE., ahli dermatologi dari C Derma Dermatology & Aesthetic Center, membagikan penjelasan lengkap tentang perawatan yang sedang naik daun ini. Royal Enzyme Facial adalah perawatan wajah yang memanfaatkan enzim alami dari buah pepaya dan nanas. Enzim ini bekerja secara lembut un...

Read more

Pelindo Fasilitasi UMK di MUFFEST 2025, Buka Peluang Kolaborasi Baru

Sebanyak 12 usaha mikro dan kecil (UMK) binaan PT Pelabuhan Indonesia (Persero) memanfaatkan ajang Muslim Fashion Festival (MUFFEST) 2025 sebagai wadah untuk memperluas pasar dan meningkatkan daya saing produk mereka. Festival yang berlangsung pada 20–23 Februari di Hall A, Jakarta Convention Center (JCC) ini menjadi momentum untuk menampilkan produk unggulan mereka di panggung modest fashion nasional. Keikutsertaan UMK binaan Pelindo dalam MUFFEST 2025 merupakan bagian dari program Tanggung Ja...

Read more

Panduan dari Para Ahli Soal Rahasia Tidur Berkualitas di Usia 20-an hingga 60-an

Seiring bertambahnya usia, pola tidur seseorang cenderung berubah. Beberapa orang mungkin lebih sering tidur siang, sementara yang lain mengalami siklus tidur yang lebih pendek di malam hari. Menurut para ahli, selain faktor usia, gaya hidup dan lingkungan juga memainkan peran besar dalam menentukan kualitas tidur seseorang. Dr. Nicole M. Avena, asisten profesor ilmu saraf di Mount Sinai School of Medicine, menjelaskan siklus tidur seseorang sudah mulai stabil saat memasuki usia 20-an. "Namu...

Read more

Wardah Journey to Ramadan Ajak Perempuan Menangkan Langkah Kebaikan untuk Menjadi Pribadi yang Lebih Baik dan Bermanfaat

Wardah mengadakan acara Pre-Ramadan Gathering Wardah Journey to Ramadan: Menangkan Langkah Kebaikan yang mengajak perempuan Indonesia untuk memahami kembali makna Ramadan dengan lebih mendalam. Acara yang diadakan di The St. Regis Hotel Jakarta, pada Sabtu, 22 Februari 2025 ini menghadirkan sejumlah narasumber inspiratif untuk berbagi pengalaman serta wawasan bagi setiap individu untuk mempersiapkan bulan suci Ramadan. Global Wardah Beauty Group Head, Novia Sukmawaty, mengatakan, "Kami percaya ...

Read more

Sambut Semarak Ramadan dengan Berbuka Puasa Sepuasnya di Avenzel Hotel & Convention

Ramadan penuh berkah. Tahun ini kembali umat muslim melaksanakan ibadah puasa, dan tak jarang mereka menyempatkan momen istimewa ini untuk berbuka puasa bersama. Maka dari itu, Avenzel Hotel & Convention Cibubur mengambil peluang menghidangkan paket berbuka puasa dengan makan sepuasnya. Hotel Bintang 4 yang berlokasi di Cibubur ini hadir untuk memberikan pengalaman berbuka puasa yang tak terlupakan melalui tema: Perjalanan Kuliner di Bulan Penuh Berkah". “Bulan suci Ramadan identik dengan...

Read more

‘ngabuburit’ Bersama Erwin Gutawa Orchestra di Konser SYMPHONESIA

Di bulan Ramadan ini, Erwin Gutawa Orchestra kembali menghadirkan rangkaian konser SYMPHONESIA. Menghadirkan berbagai karya lagu religi pilihan, berkolaborasi dengan Sam Bimbo, Sandhy Sondoro, Sulis ‘Cinta Rasul’, Aning Katamsi, dan Woro Mustiko. Setelah sukses 5 kali digelar, serial konser ‘SYMPHONESIA’ persembahan Erwin Gutawa Orchestra kembali hadir. ‘SYMPHONESIA’ pertama kali digelar pada momen Hari Musik Nasional di tahun 2023 dan selalu menawarkan beragam tema acara. Di seri yang ke-6 kal...

Read more