KabariNews – Barney Greenway, frontman dari band metal Grindcore Napalm Death, meminta Presiden Indonesia Joko Widodo untuk menyelamatkan nyawa seorang tahanan yang dalam waktu dekat ini akan  menghadapi kematian karena menyelundupkan narkoba di Bali.

Seperti dikutip independent.co.uk, Jumat, (6/2), Pekan lalu, musisi metal ini mengajukan banding ke politisi, yang adalah penggemar dari band-nya, untuk pengobatan manusiawi kepada penggemar metal Australia, Andrew Chan dan Myuran Sukumaran yang menghadapi eksekusi atas peran mereka dalam perdagangan heroin di Indonesia.

Kini, Barney Greenway menulis sebuah surat terbuka kepada Presiden Widodo untuk menunjukkan “kemurahan dan menahan diri” buat Lindsay Sandiford, nenek Inggris berusia  57 tahun yang menghadapi kematiannya oleh regu tembak dalam beberapa minggu.

Lindsay Sandiford ditahan tahun 2012, karena akan menyelundupkan kokain senilai 1,6 juta Poundsterling atau setara Rp30 miliar dari Thailand. Dia berdalih rela menjadi kurir barang haram itu karena keselamatan nyawa anaknya terancam.  Dalam pengadilan yang berlangsung Januari 2013, Sandiford dijatuhi hukuman mati. (1009)

Berikut surat terbuka Greenway kepada The Independent:

Dear Mr Widodo,

I am writing to you again to appeal for mercy and restraint, this time regarding the case of Lindsay Sandiford, a prisoner from the UK who it would seem is facing the prospect of imminent execution on the grounds of cocaine trafficking.

My request for a considered, humane perspective extends to all prison detainees, but particularly in the case of Lindsay Sandiford it would appear that she was under duress to transport drugs, with her family under threat if she did not comply.

Speaking generally, there have been countless miscarriages of justice and excessive punishments throughout history, and when the designated penalty is death I would suggest that someone potentially faced with no option but to bow to such a threat deserves far greater hearing and protection from the gravest of penalties. 

Currently, Lindsay Sandiford has not seemingly been afforded the legal resources to present her case, so to deal with her case in the cruellest way would be to do so on a partial hearing of the facts at hand and not upon any form of justice as I understand the concept.

For the second time, Mr Widodo, I would ask you to raise yourself above the threshold of all those in power that merely pretend to make changes for the better. To my mind, your election platform promises of moves toward a more egalitarian civic structure means protection at all levels – and capital punishment can only take things backwards in that respect. I ask you to please keep these promises at the forefront of your mind and urgently give your attention to Lindsay Sandiford’s plight.

In peace and hope, as ever

Mark ‘Barney’ Greenway (Napalm Death)

Untuk share artikel ini, Klik www.KabariNews.com/74666

Mohon beri nilai dan komentar di bawah artikel ini

______________________________________________________

Supported by :

jason_yau_lie

 

 

 

 

kabari store pic 1